Definisi dan Fungsi Wireless Mesh Network

Wireless mesh network ǀ Wireless mesh network sangat populer menciptakan jaringan rumah secara keseluruhan mendapatkan wireless terbaik dan tercepat. Secara tradisional router diposisikan di lokasi kurang ideal pada ujung rumah sehingga memiliki wireless buruk. Idealnya menempatkan router tepat ditengah rumah mendistribusikan secara merata ke seluruh rumah. Router dipasangkan dengan satu atau lebih satelit yang ditempatkan seluruh rumah dengan alat ini. Satelit-satelit tersebut akan mengambil sinyal router dan lebih jauh memperkuat jaringan seluruh rumah. Memastikan mendapatkan lebih banyak cakupan di area yang paling butuhkan menggunakan jaringan wireless. Wireles mesh network memungkinkan menikmati roaming ke seluruh rumah tanpa pindah wireless manual. Ukuran dan lokasi router mempengaruhi cakupan penuh ke seluruh ruangan dengan sistem ini.

Teknologi jaringan komputer diperlukan agar mempermudah proses pertukaran informasi berbasis kabel atau wired network. Wired network dianggap tidak praktis diterapkan dikarenakan tidak efisien pada gedung terpisah atau area terpencil. Sebagai penggantinya telah muncul teknologi jaringan komputer tanpa kabel yang disebut wireless network. Sistem ini sangat efektif diterapkan pada gedung atau area terpencil dapat bertukar informasi.

Definisi Wireless Mesh Network

Salah satu layanan guna memastikan wireless network bekerja dengan baik menggunakan wireless mesh network. Wireless mesh network adalah salah satu cara memperluas jaringan komputer tanpa batas jarak. Sistem yang menjamin kualitas komunikasi dengan memberikan kemudahan instalasi jaringan komputer jangkauan luas. Yang membedakan dengan wireless network pada umumnya yaitu kemampuannya untuk self healing.

Jaringan mesh dirancang menggunakan teknik floading atau routing tetap bekerja meski salah satu node rusak atau terganggu. Jaringan melakukan routing kembali ke titik awal secara otomatis pada saat gagal koneksi. Tidak akan stuck pada satu titik seperti pada jaringan wireless konvensional. Mekanisme routing terganggu atau terblokir, jaringan akan tetap reliable dan koneksi tidak terputus.

Baca Juga: Pengertian Wireless Router, Fungsi, dan Kelebihannya

Keuntungan Menggunakan Wireless Mesh Network

Terdapat beberapa keuntungan menggunakan wireless mesh network antara lain:

  1. Sistem routing dan self healing sehingga jaringan menjadi lebih reliable;
  2. Instalasi cenderung murah dan mudah;
  3. Perubahan kondisi lebih adaptif;
  4. Efisiensi;
  5. Dapat dipergunakan pada wilayah rural atau terpencil.

Penggunaan wireless mesh network cocok difungsikan pada area terpencil dan dapat dijadikan opsi memiliki bisnis tersebar di seluruh Indonesia. Sistem yang dibuat menghilangkan dead zones area tertentu yang tidak tercover sistem wifi standar. Memberikan solusi koneksi tanpa gangguan di rumah atau lokasi yang membutuhkan koneksi stabil. Teknologi baru memungkinkan perangkat jaringan memiliki kecepatan, jangkauan luas dan koneksi lebih andal.

Performa wifi yang dipancarkan dari router memiliki teknologi standar menyiarkan koneksi beberapa titik. Satu unit yang terhubung ke modem akan menangkap dan meneruskan ulang sinyal router. Router mesh yang dapat terdiri dari dua atau lebih guna memperluas jangkauan wifi. Teknologi wifi standar memiliki kelemahan coverage area jangkauan luas yang mempengaruhi kecepatan koneksi.

Fungsi dan Kelebihannya

Wireless mesh network dapat memberikan solusi memperluas coverage area tanpa mempengaruhi kecepatan koneksi. Setiap perangkat berada di luar jangkauan router, hubungan terputus akan mencoba menghubungi kembali. Mampu lebih cepat dan efisien mengirimkan sinyal wifi sehingga tidak merasakan sambungan terputus. Setiap node mesh dasarnya bertindak sebagai router sendiri yang dapat mempengaruhi kualitas koneksi.

Wireless mesh network menghilangkan jaringan zona mati, drop outs dan masalah koneksi lainnya. Menikmati jangkauan wifi yang andal setiap ruangan di rumah dengan manfaatnya sebagai berikut:

Cakupan luas dan koneksi stabil

Koneksi wifi yang kuat dan stabil di mana saja secara otomatis dan mulus. Dapat berkomunikasi satu sama lain terhubung dari lantai atas sampai ruang bawah tanah.

Jaringan yang fleksibel

Menghilangkan kerumitan beralihnya jaringan yang berbeda pada berbagai bagian rumah. Akan tetap terhubung di mana saja dengan jaringan ini bahkan pada saat offline. Memungkinkan memilih nama jaringan wifi satu nama untuk seluruh jaringan setiap band frekuensi.

Baca Juga: DCT Adalah Kontraktor Bidang Networking, IT dan Toll Equipment

Pengaturan manajemen yang mudah

Pengaturan manajemen jaringan yang mudah adalah pendekatan untuk mengelola dan mengoptimalkan jaringan komputer atau sistem IT dengan cara yang sederhana dan efisien. Manajemen jaringan yang efektif sangat penting untuk memastikan kinerja jaringan yang lancar, keamanan, serta ketersediaan layanan.

Keamanan komersial

Memberikan ketenangan dapat mengawasi semua yang terjadi pada jaringan melalui aplikasi seluler. Memperbarui secara otomatis kapan pun diperlukan dengan memastikan perlindungan yang terbaik setiap saat.

Tampilan rumah pintar

Bekerja sempurna dengan layanan rumah pintar memiliki desain sederhana dan premium sesuai keinginan. Tampilan rumah pintar dengan jaringan mesh wireless adalah salah satu pendekatan terbaik untuk memastikan koneksi Wi-Fi yang kuat, konsisten, dan luas di seluruh rumah Anda. Sistem mesh wireless terdiri dari satu unit utama (node) dan beberapa node tambahan yang bekerja sama untuk menciptakan jaringan yang mendistribusikan sinyal secara merata.

Baca Juga: Pengertian VoIP, Cara Kerja, dan Fungsinya

Jaringan wireless mesh network secara otomatis mengalihkan perangkat yang terhubung ke sinyal terdekat dan terkuat. Menambahkan node sebanyak yang diperlukan guna memastikan akses wifi yang andal ke seluruh rumah. Menawarkan kinerja yang kuat, proses cepat dan fitur kaya dengan berbasis kontrol aplikasi. Pengaturan dan pengelolaan cenderung mudah menjadi solusi dan nilai jual sistem wifi mesh.

PT DCT Total Solution perusahaan yang berpengalaman dalam berbagai jaringan komunikasi, sumber daya energi, wireless dan berbagai fasilitas industri pertambangan dan aplikasi lain. Selalu berusaha memberikan hasil kerja produk terbaik dalam pekerjaan yang dilakukan sebagai bentuk kepercayaan. Memberikan hasil yang maksimal dan responsif sebagai bentuk pelayanan bagi customer.

PT DCT Total Solution adalah kontraktor tower telekomunikasi dan internet menyebarkan sinyal wireless ke segala penjuru semua device atau perangkat. Untuk lebih jelasnya dapat hubungi via email info@dct.co.id dan nomor whatsapp 0899-0288-888.

Comments are closed.

Scroll to Top